Selasa, 17 Agustus 2010

komputer hardware and software

komputer hardware and software

















Hardware adalah perangkat keras dan software adalah perangkat lunak. Itu terjemahannya. Tapi bisa juga kita artikan sebagai berikut: Hardware/Perangkat keras adalah sebuah alat/benda yang kita bisa lihat, sentuh, pegang dan memiliki fungsi tertentu. Secara fisik ada wujudnya. Ada bentuknya. Contoh perangkat keras: printer, komputer, mouse, dsb.

Sedangkan perangkat lunak, secara fisik tidak ada wujudnya. Maka tidak bisa kita sentuh, tidak bisa kita pegang. (Yang hanya bisa kita pegang hanya media penyimpannya saja, seperti disket,CD, dsb). Perangkat lunak memiliki fungsi tertentu juga, dan biasanya untuk mengaktifkan perangkat keras. Bisa juga dikatakan perangkat lunak bekerja di dalam perangkat keras. Contoh perangkat lunak: program akuntansi, program MS Office, dsb.

banyakorang yang menggunakan perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak
(software) sebagai sarana pendukung untuk mengolah berbagai informasi
yang berkaitan dengan pengelolaan mahasiswa yang tersebar di 35 UPBJJ /di Universitas lainnya
seluruh Indonesia.
Kita ketahui bersama bahwa kemampuan Hardware (perangkat keras)
dan Software (perangkat lunak) mempunyai keterbatasan baik karena akibat
pemakaian, kemajuan teknologi atau karena termakan usia. Untuk mengatasi
permasalahan tersebut, perlu diatur suatu mekanisme pemeliharaan
komputer dan kelengkapannya (hardware) dan software aplikasi yang
digunakan oleh Universitas Terbuka dengan mengacu pada Sistem Jaminan
Kualitas (Simintas) Universitas Terbuka butir C nomor 26, sehingga kegiatan
operasional dapat berjalan dengan baik dan efektif.
Proses pemeliharaan komputer dan kelengkapanProses pemeliharaan komputer dan kelengkapannya (hardware) dan
software aplikasi tidak lepas dari proses pengadaan mula-mula yang
dikoordinir oleh Bagian Umum Universitas Terbuka dengan melibatkan Tim
Teknis yang tersebar di beberapa unit, sehingga jika terjadi kerusakan
hardware atau software, Tim Teknis sudah dapat mempertimbangkan jangka
waktu penggunaan alat, cara pemeliharaannya, sampai dilakukan proses
pengadaan hardware dan software yang baru.
Pemeliharaan Hardware (Perangkat Keras) dapat
meliputi:
1. Komputer; dan
2. Peripheral komputer


0 komentar:

Template by : kendhin x-template.blogspot.com